Eksplorasi Produk Nasional, Pesan Wamendag Roro untuk Diaspora di Selandia Baru
Trubus.id—Upaya memperkuat ekspor ke berbagai negara di dunia terus dilakukan Kementerian Perdagangan. Dalam pertemuan dengan Diaspora Indonesia di Selandia Baru, Wakil Menteri Perdagangan Dyah Roro Esti mendorong pelaku usaha Indonesia untuk terus melakukan eksplorasi terhadap produk Indonesia yang dapat dipasarkan…


